Kamis, 17 Maret 2016

[usaha-sendiri] Long Weekend Di Pulau Bali

 

Siapa yang tidak mengenal Bali, bahkan hampir seluruh negara mengetahui salah satu pulau di Indonesia tersebut. Bali yang beribukota Denpasar memiliki sejuta tempat wisata yang akan memanjakan Anda. Berada di wilayah Indonesia bagian tengah, Bali termasuk destinasi populer dan favorit para wisatawan, baik musim libur maupun tidak, Bali tidak pernah terlihat sebagai pulau wisata yang sepi termasuk akomodasinya dan hotel di Bali. Adat istiadat di Bali sangat kental, sehingga Anda tidak perlu kaget ketika setiap tempat wisata terdapat pura untuk pemujaan. Membahas area populer di Bali tentu akan sangat banyak dan tidak ada habisnya. Berbagai area menawarkan keunggulan dan daya tarik sendiri. Bali tidak sekedar menghadirkan wisata alam atau budaya saja, tetapi juga area wisata belanja, hiburan dan kuliner di Bali.

Kuta paling sering dikunjungi oleh wisatawan. Kuta menawarkan berbagai aktivitas bagi wisatawan dan dikenal sebagai pusat dari hiburan, kehidupan malam, tempat perbelanjaan, serta kehidupan pesta yang beraneka ragam di Bali.

Nusa Dua dikenal sebagai kantong besar resort bintang lima internasional. Terletak di Kabupaten Kuta Selatan, area ini merupakan dua pulau yakni Bali Tourism Development Corporation dan Pulau Peninsula. Nusa Dua menjadi tempat yang tepat untuk aktivitas wisata air, salah satunya adalah Tanjung Benoa.

Ubud terkenal sebagai pusat kesenian dan tarian Bali dengan berbagai toko kesenian dan kerajinan tangan. Tak hanya itu, area ini juga populer dengan Hutan Kera (Sacred Monkey Forest) sebagai objek wisata di sana.

Seminyak, area yang dipenuhi oleh resort, vila, restoran dan bar berstandar eksklusif. Areanya lebih tenang dibandingkan area lain di Pulau Dewata. Selain itu, area ini juga kawasan tempat tinggal para ekspatriat dan akomodasi dengan harga tinggi di Bali.

Legian, mencari aneka kuliner restoran dan bar, Legian tempatnya. Area ini mirip Kuta sebagai pusat keramaian dan penuh dengan pelancong. Jalan Raya Seminyak juga berjalan paralel dengan pantai, membagi dua kabupaten dan bertindak sebagai arteri jalan utama.

Bagi teman-teman yang ingin melepaskan penat dan berlibur ke Bali long weekend tgl.25-27 Maret 2016 ini, berikut hotel-hotel yang memberikan discount hingga sampai dengan 70%

1. Grand Nikko Bali (*5) disc.20%
2. Nandini Bali Jungle Resort Ubud (*5) disc.10%
3. Le Grande Bali Uluwatu (*5) disc.20%
4. Komaneka at rasa Sayang Ubud Hotel (*5) disc.20%
5. Komaneka at Monkey Forest, Gianyar (*4) disc.20%
6. The Bali Khama, Tj Benoa Nusa Dua (*4) disc.30%
7. Bliss Surfer Hotel (*4) disc.55%
8. The One Legian (*4) disc.70%
9. Golden Tulip Devins Seminyak (*4) disc.50%
10. Park Regis Hotel (*4) disc.60%
11. Serela Legian Hotel (*3) disc.25%
12. J4 Hotel Legian (*3) disc.30%
13. Pan Pacific Nirwana, Tanah Lot (*5) disc.35%
14. Mimpi Resort Tulamben (*3) disc.35%
15. Rama Garden Hotel, Legian (*3) disc.40%
16. Crown Astana Villas Seminyak (*3) disc.50%
17. Casa Dasa Legian (*2) disc.50%

Untuk info hotel lainnya dan agar tidak kecewa karena keterbatasan kamar, segera hubungi

Bonabit Travel

Telp/SMS : 085213251689
WA         : 087881215278
Email      : bonabit88@gmail.com

__._,_.___

Posted by: Yovita Bertie <ybertie@yahoo.com>
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (1)

.

__,_._,___

Tidak ada komentar:

Posting Komentar